Bilebante, Lombok Tengah – 20 Agustus 2024Desa Wisata Bilebante, Lombok Tengah, kembali menjadi sorotan. Bukan karena atraksi wisatanya semata, tapi karena menjadi lokasi istimewa pelaksanaan International Community Services Program (ICSP) bertema “Developing Sustainable Tourism Observatory”. Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi lintas negara antara Program Studi Magister Perencanaan Kepariwisataan Pascasarjana Universitas Mataram, United Nations Development Program [...]
Mataram – 9 November 2023Semangat kewirausahaan menyala di ruang sidang Pascasarjana Universitas Mataram, saat dua akademisi dari Universiti Islam Selangor (UIS), Malaysia, hadir membagikan inspirasi dalam kegiatan Studium General bertema “Komparasi Kewirausahaan: Malaysia dan Indonesia.” Dihadiri puluhan mahasiswa dan dosen dari Program Studi Magister Perencanaan Kepariwisataan, kegiatan ini menjadi momen penting untuk menyelami lebih dalam [...]
Pada tanggal 11 Oktober 2023, Desa Taman Ayu, Kabupaten Lombok Barat, menjadi tuan rumah kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bertajuk “Pantai Induk Reborn”, sebuah forum dialog strategis yang digagas oleh Program Studi Magister Perencanaan Kepariwisataan Pascasarjana Universitas Mataram bekerja sama dengan Dinas Pariwisata Provinsi Nusa Tenggara Barat. Kegiatan ini diinisiasi sebagai bentuk kepedulian terhadap kondisi [...]